KEDIRI-Setelah melakukan gladi bersih yang digelar di aula Balairung Pomosda pada tanggal 12 Maret 2012,akhirnya perwakilan dari SMA Pomosda yang mengikuti prlombaan ILP's Got Talent membuahkn hasil yang membanggakan. Dari beberapa perwakilan yang diberangkatkan,akhirnya ada dua perwakilan yang lolos menuju final yang akan digelar pada tanggal 23 Maret 2012.
Terinspirasi dari lingkungan yang selalu...
READ MORE - Mental Baja dan Ketrampilan Berbahasa
Senin, 19 Maret 2012
Heboh, School Band Contest KSC VI
ATRAKTIF: Penampilan Grup Band FREEDOM
KEDIRI-Penyisihan School Band Contest gelombang pertama telah diselenggarakan pada hari Kamis,(15/03). Venue Kediri Mall ramai oleh pengunjung dan para pendukung dari peserta School Band Contest KSC (Kediri...
READ MORE - Heboh, School Band Contest KSC VI